Mengapa Perempuan Rentan Alami Masalah Tulang Dibandingkan Laki-Laki?
1 min read

Mengapa Perempuan Rentan Alami Masalah Tulang Dibandingkan Laki-Laki?

Perempuan sering disebut rentan alami masalah tulang dibandingkan laki laki. Kenapa bisa begitu? Perempuan sering disebut rentan alami masalah tulang dibandingkan laki laki.Mengapa bisa terjadi?

Dokter spesialis ortopedi konsultan tulang belakang RS Pondok Indah – Pondok Indah dr. Widyastuti Srie Utami, Sp. OT (K) pun bagikan alasannya. Sebelumnya, dr Widya menjelaskan jika kepadatan tulang dipengaruhi oleh kalsium dan vitamin D. "Hormon estrogen mempunya kaitan sangat erat dengan dua hal tersebut," ungkapnya pada media briefing di Jakarta, Senin (22/8/2023).

Sering dibaca Rasulullah, Ini 3 Jenis Surah yang Bagus Dibaca Saat Shalat Tahajud, ini Kata UAH Halaman 4 Oklin Fia Minta Maaf Konten Jilat Es Krim di Depan Kemaluan Pria Viral, Ngaku Peringatan dari Allah Viral Ibu Hamil Keguguran karena Makan Rumput Fatimah, Alami Rahim Sobek hingga Tak Sadarkan Diri

Pengungsi Rohingya Sudah Masuk Pekanbaru, 13 Orang Luntang lantung di Kota: Kami Tidur di Jalan Halaman 3 Hasil BWF World Tour Finals 2023 Viktor Axelsen Mengamuk, Anthony Ginting Tunggu Nasib dari Lapangan Sebelah Bolasport.com Wirang Birawa Bicara Perselingkuhan Artis Berinisial RI

Hormon estrogen adalah salah satu jenis hormon perempuan yang diproduksi oleh ovarium. Saat perempuan alami menopause, estrogen pun turun drastis. Akibatnya, kadar kalsium dan vitamin D dalam darah menurun.

Selain itu, alasan lain karena kepadatan tulang lebih rendah. Contoh, laki laki dengan derajat kesehatan sama, usia sama, dihitung kedatangan tulang, perempuan lebih keropos. "Saat mengkaji kepadatan tulang, dengan penuruan osteoporosis, kedapatan tulang lebih banyak. Tergantung jenis kelamin,"kata dr Widya lagi.

Oleh karena itu, psien yang sudah menopasue biasanya diberikan vitamin D dengan dosis yang disesuaikan. Artikel ini merupakan bagian dari KG Media. Ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *