minum kopi
Begadang dan Minum Kopi Bisa Hipertensi, Benarkah? Begini Kata Dokter
Banyak beredar informasi perihal gemar minum kopi dan begadang bisa tingkatkan risiko hipertensi, benarkah? Terkait hal ini, Dokter Spesialis Jantung Rumah Sakit Pusat Jantung Nasional Harapan Kita (RSJPDHK), Koordinator Penelitian dan Pengabdian Masyarakat dr. Bambang Widyantoro, SpJP(K), PhD berikan jawaban. Begadang, menurut dr Bambang kerap diidentifikasi sebagai kurang istirahat. Menurutnya, jika seseorang mengalami kekurangan istirahat […]
2 mins read